BeritaInvestor.id – Pekan ini, pasar keuangan akan disibukkan dengan berbagai rilis data penting. Salah satunya, Badan Pengelola Investasi (BPI) Danantara resmi diluncurkan oleh Presiden RI Prabowo Subianto pada Senin jam 10.00 WIB.
Peran Penting Danantara
Menteri Investasi/BKPM Rosan Roeslani akan memimpin BPI ini, yang mengelola dana hingga belasan ribu triliun. Beberapa mantan presiden, termasuk Joko Widodo dan Susilo Bambang Yudhoyono, juga akan ikut serta sebagai pengawas.
Fokus pada Data Inflasi PCE
Di sisi global, para investor tengah menunggu rilis data inflasi Personal Consumption and Expenditure (PCE), yang akan menjadi indikator penting untuk menentukan arah kebijakan suku bunga ke depan.
Berikut adalah jadwal kalender ekonomi untuk sepekan ini, sesuai waktu setempat:
(rui)
Disclaimer: Keputusan pembelian / penjualan saham sepenuhnya ada di tangan investor.